Penguatan SDM Pascasarjana UNUGIRI: Silaturahmi dan Diskusi Bersama Ketua Koperasi KAREB Bojonegoro
Bojonegoro — Dalam rangka memperkuat jejaring eksternal dan meningkatkan kualitas sumber daya manusia (SDM), Program Pascasarjana Universitas Nahdlatul Ulama Sunan Giri (UNUGIRI) melaksanakan kegiatan silaturahmi pada Selasa, 26 Agustus 2025. Kegiatan ini berlangsung di Bojonegoro bersama Dr. H. Sriyadi Purnomo,…